Kamis, 30 Desember 2010

Obat herbal buat Infeksi saluran pernafasan

Infeksi saluran pernafasan

Gejala
- demam,perih di tenggorokan, batuk-batuk,keluar riak (mukus), kadang disertai diare

Cara Pengobatan :
1. Bunga Tahi Ayam (Tagetes erecta); cara: 1-2 kuntum bunga direbus dan air rebusan diminum.
2. Daun belimbing manis (Averrhoa carambola (L.) ) ; dosis :15-20 lembar daun; Cara : daun direbus dengan air kemudian diminum air rebusannya.

0 komentar:

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes