Sabtu, 14 Agustus 2010

Keracunan makanan atasi dengan Air Kelapa Hijau

Keracunan Makanan

Gejala:
- Perut terasa mulas
- Lemah dan lesu
- Mual,muntah, atau diare.
- Kepala pusing
- Demam
- Kejang perut yang datang dan pergi
- Dehidrasi
Cara pengobatan :
1. Umbi Bidara Upas (Merremia marmosa); Dosis: 10-100 gram; Cara : Umbi segar diparut atau diparut dan diminum airnya.
2. Air Kelapa Hijau (Cocos nucifera); Dosis: secukupnya; Cara : Air kelapa diminum.

0 komentar:

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes